PKM Kita Jaga Bersama: Kampanye Kebersihan dan Kegiatan Pungut Sampah di Pantai Nirwana Kota Baubau

Andy Arya Maulana Wijaya, Anwar Sadat, L M Azhar Sa'ban, Herman L

Abstract


Pantai Nirwana adalah salah satu kawasan pariwisata populer di Kota Baubau, kunjungan pada destinasi wisata ini selalu ramai baik hari libur ataupun tidak. Sebagaimana sebuah keramaian, maka sampah dan kebersihan adalah sesuatu yang tidak dapat dipisahkan. Kawasan Pantai Nirwana seringkali ditemukan adanya sampah yang menumpuk, yakni sampah yang dihasilkan oleh pengunjung maupun sampah yang terbawa oleh arus laut. Hal ini cukup mengganggu kenyamanan kawasan pantai. Pendekatan yang dilakukan melalui kampanye bersama dan aksi “pungut sampah” sebagai sarana edukasi bersama. Program kegiatan ini betujuan untuk mengkampanyekan komunikasi kebersihan kepada masyarakat dan pengunjung kawasan pantai, harapannya dengan melalui pendekatan kolaborasi kesadaran bersama, maka program “kita jaga bersama” menjadi sarana untuk tata kelola kebersihan dan sampah yang bisa diterapkan di kawasan pantai Nirwana Kota Baubau.

Keywords


kampanye; komunikasi kebersihan; tata kelola sampah

Full Text:

PDF

References


Awaluddin, M. Y., Prihadi, D. J., & Hasyim, D. A. (2011). Kegiatan Bersih Pantai (Coastal Cleanup) di Pantai Sindangkerta, Kecamatan Cipatujah, Kabupaten Tasikmalaya untuk Mendukung Kesadaran Kebersihan Pantai Masyarakat Setempat. Prosiding SNaPP: Sosial, Ekonomi dan Humaniora, 155–160. Retrieved from http://blogs.unpad.ac.id/myawaludin/2011/11/08/seminar-nasional-unisba-2011/

Bahtiar, A. (2015). Kampanye Sosial Tidak Membuang Sampah di Taman Tematik Kota Bandung Social Campaign Not Throwing Garbage. Journal Proceeding of Art & Design, 2(2), 334–341.

Permassanty, T. D., Tangkilisan, H. R., & Zufri, T. (2015). Peran Komunikasi dalam Kampanye Publik: Evaluasi Pelaksanaan Kampanye Tol Tanpa Sampah di Gerbang Tol Karang Tengah. Avant Garde, 3(1), 71–82.

Wahyudin, & Uud. (2016). Membangun Model Kampanye Komunikasi Kesehatan PHBS di Jawa Barat. Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi, 6(2), 27–38.




DOI: https://doi.org/10.26877/e-dimas.v14i1.6527

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Visitor Statistics View My Stats

Jurnal E-Dimas telah terindeks pada:

          

Creative Commons License

E-Dimas (Educations-Pengabdian kepada Masyarakat) by LPPM Universitas PGRI Semarang is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas.