PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS TERHADAP KINERJA PERSONEL KOMANDO DAERAH MILITER (KODAM)

Ibnu Adam

Abstract


Penelitian ini adalah penelitian pengalaman empiris dengan pendekatan kualitatif. Pendekatan kualitatif dilaksakan sebagai upaya memahami situasi tertentu dengan bentuk penelitian studi kasus yaitu suatu penelitian yang dilakukan secara intensif, terinci dan mendalam terhadap suatu organisasi, lembaga atau gejala tertentu. Kemudian data yang berhasil dikumpulkan, dianalisis dengan menggunakan analitis interaktif. Kepemimpinan militer Indonesia berinti pada nilai-nilai relijius agamis sekaligus falsafah ketimuran. Cara pandang bangsa ini yang diwariskan dari para pendahulu terwujud dalam Pancasila sebagai ideologi pemandu kehidupan berbangsa dan bernegara. Pancasila merupakan falsafah utama bagi kepemimpinan militer di negara ini. Pancasila itu sendiri termaktub dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945. Terdapat hubungan yang erat antara pembukaan Undang-Undang Dasar 1945, Pancasila, Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan Prinsip kepemimpinan tentara Indonesia. Gaya kepemimpinan demokratis ini dapat memberikan pengaruh yang baik bagi kinerja Kodam, akan tetapi harus memperhatikan situational leadership. Gaya kepemimpinan demokratis perlu untuk diaplikasikan pula dalam lingkungan militer sebagai upaya untuk mengaplikasikan 2 nilai subsntansi kearifam Indonesia yakni budaya gotong royong dan prinsip musyawarah

Keywords


Kepemimpinan, Demokratis, KODAM

Full Text:

PDF

References


Ibnu Adam. (2010). Analisis Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Personel SPres Kodam IV Diponegoro, Tesis, Program Magister Manajemen Pasca Sarjana Universitas Krisnadwipayana, hal.9.

Gary Yulk. (2009). Kepemimpinan dalam Organisasi (terjemahan oleh Budi Supriyanto), Edisi Bahasa Indonesia, Indeks, Jakarta.

Sri Suranta, (2002). Dampak Motivasi Karyawan Pada Hubungan Antara Gaya Kepemimpinan Dengan Kinerja Karyawan Perusahaan Bisnis, Empirika.Vol. 15. No 2.

Guritno, Bambang dan Waridin. (2005). Pengaruh Persepsi Karyawan Mengenai Perilaku Kepemimpinan, Kepuasan Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja, Jurnal Bisnis Indonesia. Vol 1. No 1.

Idris. (2006). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Perusahaan, dan Pengembangan Sumberdaya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan Industri Kakao pada Kawasan Industri Makassar di Sulawesi Selatan. Tesis. Tidak diterbitkan. Palu: Program Pascasarjana Universitas Tadulako.

Agustin Maria. (2013). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Pengembangan Sumber Daya Manusia Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sulawesi Tengah, Jurnal Katalogis, Volume I Nomor 1, Januari 2013, ISSN: 2302-2019, hal. 96.

Syam Soemanagara. (2003). Kepemimpinan Militer: Sejarah Singkat, Nilai, Prinsip dan Ciri Khusus, Manajerial, Vol. 2, No. 3, Oktober 2003, hal. 19.

Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek (Edisi Revisi IV), Jakarta, PT. Rineka Cipta, 2006, hal. 131.

Bogdan, Robert S dan Sari Knope Biklan. (2002). Qualitative Research for Education an Introduction to Theory and Methods, Boston, Allynan Bacon, hal. 28-29.

Ibnu Adam, op.cit., hal. 36.

Robbins, Stephen P. (2003). Perilaku Organisasi, Jilid 2. Jakarta : PT. Indeks Kelompok Gramedia, hal. 167.

Siagian P. Sondang. (2002). Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja, Jakarta : Rineka Cipta, hal. 121.

Keesing,F.F. (1964). Cultural Anthropology, Holt, Rinehart and Winston, New York.

Syam Soemanagara, op.cit., hal. 21.

Shapiro H. (1956). Man, Culturc, and Society, Basic Books, New York.

Agustin Maria, op.cit., hal. 102

Syam Soemanagara, op.cit. hal. 25

Ibid., hal. 26

Burhanuddin Siagian. (2012). Pemimpin TNI AD Berkarakter Sapta Marga Yang Bercirikan Kearifan Indonesia Guna Menjaga Keutuhan NKRIhttps://seskoad.mil.id/admin/file/kajian/31%20Kajian%20Pimpinan%20TNI%20AD.pdf, diakses 20 September 2020.

Muhson AR. (2005). Artikel Nilai-nilai pendidikan berbasis moral, Jakarta, Gramedia, hal. 2.

Rakyat Merdeka online. (2011). Letjen TNI (Purn) TB Silalahi: Pemimpin Milik Suatu Masa Tertentu, www.rakyatmerdekaonline.com/read/2011/05/19/27551/Letjen-TNI-(Purn)-TB-Silalahi: Pemimpin-Milik-Suatu-Masa-Tertentu, diakses 20 September 2020.

Seskoad. (2020). Kajian Pimpinan TNI AD, https://seskoad.mil.id/admin/file/kajian/31%20Kajian%20Pimpinan%20TNI%20AD.pdf, diakses September 2020.

Ibid.




DOI: https://doi.org/10.26877/m-y.v4i1.6908

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Meta-Yuridis



Jurnal Meta-Yuridis

Alamat Redaksi: Kantor Jurnal Meta-Yuridis UPGRIS Gedung Pusat Ruang Fakultas Hukum, Jalan Sidodadi Timur No. 24 Dr. Cipto Semarang.

Telp. (024) 8316377; Faks. (024) 8448217.

Pos-email: Meta-Yuridis@upgris.ac.id dan metayuridisjurnal@gmail.com.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.