Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka Sekolah Dasar Se-Kecamatan Gayamsari Kota Semarang
Abstract
Pendidikan merupakan pilar utama dalam mewujudkan masyarakat yang beradab dan bermartabat. Pelaksanaan kurikulum Merdeka Belajar di sekolah merupakan hal yang harus dilakukan. Implementasi yang dilaksanakan oleh guru di sekolah dasar se-Kecamatan Gayamsari diperlukan diberikan penguatan dengan pelatihan. Pelatihan yang dilakukan pada KKG di wilayah kerja Satuan Pendidikan Kecamatan Gayamsari memberikan dampak yang positif. Peningkatan akses dan kemampuan pembuatan perangkat pembelajaran kurikulum Merdeka Belajar semakin baik. Sedangkan dari segi pembuatan asasmen berdiferensiasi, didapatkan hasil yang baik. Hasil evaluasi terhadap 5 indikator kegiatan pelatihan secara rata-rata mendapatkan hasil 88,59 dengan kategori sangat baik. Indikator tersebut meliputi indikator pembuatan modul ajar, indikator pembuatan media ajar dan indikator penggunaan sumber belajar. Pelaksanaan pelatihan dengan sistem workshop dan dibagi per kelompok sesuai kelas yang diampu oleh bapak ibu guru. Pembentukan kelompok sesuai kelas yang diampu, menjadikan diskusi kelompok menjadi lebih interaktif. Rekomendasi ke depan dari pelatihan ini adalah pelaksanaan implementasi untuk literasi dan pemahaman asasmen diferensiasi yang selaras dengan pelaksanaan kurikulum Merdeka Belajar.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Adi, Kuncoro. (2024). “Pelatihan Publikasi Di Jurnal Ilmiah Bagi Guru SDN Jambugeulis.” Qardhul Hasan : Media Pengabdian Kepada Masyarakat 10(1): 324–30.
Anita, Yesi. (2023). “Pelatihan Pengembangan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Berbasis Teknologi Untuk Guru Sekolah Dasar.” Monsu’ani Tano Journal Pengabdian Masyarakat 6(2): 367–80.
Cendra, Romi. (2024). “Pelatihan Pembuatan Modul Ajar Kurikulum Merdeka Belajar MI Khairu Ummah Pekanbaru.” TRIMAS : Jurnal Inovasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat 4(1): 1–7.
Fitria, Kristiawan. (2022). “Upaya Meningkatkan Kompetensi Guru Melalui Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas.” Abdimas Unwahas 2(2): 30.
Hani Cantika. (2023). “Penerapan Model Pembelajaran PBL Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Kelas Ii SDN Karanganyar Gunung 02 Semarang.” Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru 1(1): 145–56.
Hizburohmah. (2023). “Implementasi Pembelajaran Diferensiasi Pada Kurikulum Merdeka Belajar.” Education Journal 1(2): 282.
Isrokatun. (2024). “Analisis Kesiapan Guru Dalam Implementasi Asesmen Diagnostik Di Sekolah Dasar Pengampon III Kota Cirebon.” Jurnal Educatio FKIP UNMA 10(1): 251–57.
Mudzanatun. (2023). “PKM Pendampingan Pengembangan Kader Pos PAUD RW XI Kelurahan Tambakaji Berbasis Digitalisasi.” BERNAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 4(1): 926–33.
Puspitasari, Ananda. (2024). “Implementasi Pembelajaran Berdiferensiasi Pada Sekolah Penggerak.” Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar 9(2): 708–22.
Putranto, Sumbaji. (2023). “Pelatihan Literasi Digital Guru Sekolah Dasar Negeri Teganing.” BERNAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 5(2): 1418–24.
Putri, Ratu. (2023). “Pelatihan Guru Profesional Merdeka Belajar Melalui Collaborative Learning Bagi Guru.” Jurnal Terapan Admimas 8(1): 33–40.
Rachmadyanti, Putri. (2024). “Pelatihan Pembelajaran Diferensiasi Untuk Memenuhi Kebutuhan Belajar Siswa Sekolah Dasar Dalam Merdeka Belajar.” Jurnal Pengabdian Masyarakat Ilmu Keguruan dan Pendidikan (JPM-IKP) 7(1): 17–25.
Reffiane, Fine. (2023). “Pendampingan Pembelajaran Ramah Anak Di RT 8 RW 6 Kelurahan Gajahmungkur Kecamatan Gajahmungkur Kota Semarang.” Jurnal Pelatihan Pendidikan 2(2): 59–62.
Rohartati, Sri. (2024). “Pelatihan Pembuatan Perangkat Pembelajaran Dalam Kurikulum Merdeka Belajar Bagi Guru-Guru Di SDN Dewisari III.” BERNAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 5(1): 611–18. https://play.google.com/store/apps/details?id=com.google.android.apps.docs&hl=en_US.
Satria, Erwinsyah. (2023). “Pelatihan Keterampilan Computational Thinking Bagi Guru SD Di Nagari Kapau Kabupaten Agam Sumatera Barat.” Ikra-lth Abdimas 6(2): 45–52.
Sine, Juniaty. (2024). “Pelatihan Kompetensi Literasi Dan Numerasi Guru Sebagai Penguatan Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar.” Bubungan Tinggi : Jurnal Pengabdian Masyarakat 6(1): 118–27.
Yanti, Marlina. (2024). “Kompetensi Profesional Guru Penggerak Dalam Penerapan Pembelajaran Kurikulum Merdeka Di Sekolah Dasar.” Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar 9(1): 1212–21.
Yudha, Vidia. (2024). “Pemahaman Kurikulum Merdeka Belajar Melalui Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Belajar.” Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar 9(1): 1512–20.
DOI: https://doi.org/10.26877/e-dimas.v15i2.19030
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View My Stats
Jurnal E-Dimas telah terindeks pada:
E-Dimas (Educations-Pengabdian kepada Masyarakat) by LPPM Universitas PGRI Semarang is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.Based on a work at http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas.