Analisis Butir Soal Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMAIT Nururrohmah Depok

Indica Yona Okyranida, Sri Mayanty, Fita Widiyatun

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis butir-butir soal uraian dalam mata Pelajaran fisika di SMA pada salah satu materi SMA yaitu kinematika. Analisis butir soal ini berupa soal-soal untuk mengukur kemampuan berpikir kritis pada siswa SMA. Analisis butir soal mencakup; (1) uji validitas, (2) uji reliabilitas, (3) uji tingkat kesukaran, dan (4) uji daya pembeda butir soal. Untuk menguji validitas butir soal dengan menggunakan uji Pearson product moment dengan rumus korelasi biserial sedangkan untuk menentukan reliabilitas tes dengan menggunakan Cronbach alpha dengan rumus K-R 20. Selain itu juga mengukur daya pembeda dan mengukur tingkat kesukaran kemudian hasilnya diintrepretasikan ke dalam kategori indeks tingkat kesukaran. Berdasarkan data uji validitas butir soal menunjukan bahwa 10 dari 11 soal dinyatakan valid. Hasil uji reliabilitas diperoleh bahwa butir soal yang dirancang reliabel. Hasil uji tingkat kesukaran diperoleh hasil bahwa butir soal pada kategori sedang dan sukar, hasil uji tingkat daya pembeda menunjukan butir soal pada kategori sangat jelek dan cukup. Sehingga berdasarkan hasil tersebut terdapat 1 soal yang dibuang untuk kebutuhan penelitian terkait kemampuan berpikir kritis siswa.


Full Text:

PDF

References


Arikunto S 2019 Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 3 (Jakarta: Bumi Aksara)

Sudijono A 2017 Pengantar Evaluasi Pendidikan (Jakarta: Raja Grafindo Persada)

Shareefa Amalia Y H 2021 Analisis Butir Soal Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Seminar Nasional Pendidikan Dasar (Purwakarta: UPI) p. 566-573

Arifin Z 2012 Evaluasi Pembelajaran (Bandung: Remaja Rosdakarya)

Alhinduan SR K Y 2016 Identifikasi Kuantitas Siswa yang Miskonsepsi Menggunakan Three Tier-Test pada Materi Listrik Dinamis JIPF (Jurnal Ilmu Pendidikan Fisika) 29-31

Azizah R Y L 2015 Kesulitan Pemecahan Masalah Fisika pada Siswa SMA JPFA (Jurnal Penelitian Fisika dan Aplikasinya 44-50

Wahtuni S H J 2019 Profil Kesulitan Belajar Pokok Bahasan Listrik Dinamis Siswa SMK Seminar Nasional Pendidikan Fisika

Nofitasari I S Y 2017 Deskripsi Kesulitan Belajar Peserta Didik dan Faktor Penyebabnya dalam Memahami Materi Listrik Dinamis kelas X SMA Negeri 2 Bengkayang JPFA (Jurnal Penelitian Fisika dan Aplikasinya) 44-53

Theasy Y W W 2018 Identifikasi Kesulitan Belajar Berdasarkan Kemampuan Multi Refresentasi. Physics Communication 224-233

Lestari K 2014 Implementasi Brain-Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Koneksi dan Kemampuan Berpikir Kritis serta Motibasi Belajar Siswa SMP Judika (Jurnal Pendidikan UNSIKA) 36-46

Nugraga AJ S H 2017 Analisis Kemampuan Berpikir Kritis ditinjau dari Keterampilan Proses Sains dan Motivasi Belajar melalui Model PBL Journal of Primary Education 35-43

Priyadi R M A 2018 Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMA Kelas X MIPA dalam Pembelajaran Fisika JPFT (Jurnal Pendidikan Fisika Tadulako) 53-59

Kurniawan NA H N 2021 Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMK Jurnal Pendidikan; Teori Penelitian dan Pengembangan 334-338

Arini W J F 2018 Analisis kemampuan berpikir kritis pada mata pelajaran fisika untuk pokok bahasan Vektor siswa kelas X SMA Negeri 4 Lubuklinggau, Sumatera Selatan Berkala Fisika Indonesia 1-9

Cesariyanti Y F A 2022 Analisis Kemampuan Berpikir Kritis pada Praktikum Fisika Medan Magnet dalam Model PODE Berbasis Vlab WaPFi (Wahana Pendidikan Fisika) 59-66

PA F 2015 Critical Thinking: What It is and Why It Counts. Measured Reasons LLC. Hermosa Beach CA. Journal 9

Lestari K E 2015 Penelitian Pendidikan Matematika (Bandung: Refika Aditama)

Fitrianawati M 2017 Peran Analisis Butir Soal Guna Meningkatkan Kualitas Butir Soal, Kompetensi Guru dan Hasil Belajar Peserta Didik Seminar Nasional Pendidikan PGSD UMS&HDPGSD p.282-295

Aiken L R 1994 Psychological Testing and Assessment (Eight Edition) (Boston: Allyn and Bacon)

Arikunto S 2021 Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 3 (Jakarta: Bumi Aksara)

Laeli Umi Fatimah K A 2019 Analisis Kesukaran Soal, Daya Pembeda, dan Fungsi Distraktor. Jurnal Komunikasi dan Pendidikan Islam 37-64

Martha Candra Ramadhani S K 2014 Analisis Validitas dan Tingkat Kesukaran Soal Latihan Evaluasi Akhir Tahun BSE Mata Pelajaran Ekonomi SMA/MA Kelas XI Artikel Hasil Penelitian Mahasiswa 1-7

Djazari R d 2016. Analisis Kulaitas Soal Pra Ujian Nasional Mata Pelajaran Ekonomi Akuntansi Pendidikan Akuntansi Indonesia.

Widoyoko E P 2016 Penilaian Hasil Pembelajaran di Sekolah (Yogyakarta: Pustaka Pelajar)

Farida A M 2021 Validitas dan Reliabilitas dalam Analisis Butir Soal Al-Mu'arrib Jurnal Pendidikan Bahasa Arab 34-44




DOI: https://doi.org/10.26877/jp2f.v15i1.17057

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Copyright of Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika ISSN 2086-2407 (print), ISSN 2549-886X (online)


Gedung Utama GU.2.01 FPMIPATI, Universitas PGRI Semarang
Jl. Lontar No. 1-Dr. Cipto, Kampus 1 UPGRIS, Semarang
Email: jp2f@upgris.ac.id

View My Stats