Sistem Informasi Geografis Sekolah Tingkat Atas Negeri Semarang Berbasis Web
Abstract
Abstrak - Kota Semarang, Jawa Tengah, memiliki beberapa sekolah menengah atas negeri yang dapat dipilih untuk tempat menuntut ilmu. Sekolah Menegah Atas adalah tempat menuntut ilmu yang wajib ditempuh oleh para pelajar. Masih banyak sekali orang yang kebingungan dalam mencari informasi tentang sekolah dan letaknya karena kurangnya informasi itu sendiri. Pelajar akan merasa nyaman jika mereka menempuh pendidikan di sekolah yang diinginkan juga akan lebih meningkatkan semangat dalam menuntut ilmu. Banyak pelajar yang kurang informasi ketika akan mendaftar di sekolah favorit yang ingin mereka masuki di semarang dan tidak tau sekolah mana yang akan dipilih. Di Kota Semarang terdapat banyak sekolah menegngah atas negeri baik sekolah menegah atas negeri maupun sekolah menengah kejuruan. Aplikasi ini dibuat dalam bentuk web dan berbasis system informasi geografik Aplikasi ini diharapkan dapat memudahkan para calon siswa maupun tamu untuk mengetahui objek apa saja yang berada di sekitarnya dan mengetahui informasi tentang sekolah menengah atas Kota Semarang.
Kata Kunci—Sekolah Menengah Atas, Semarang, Sistem Informasi Geografis, Web.
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.26877/jiu.v4i2.2861
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Gigih Marisna
Jurnal Informatika Upgris by Program Studi Informatika UPGRIS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.