ANALISIS KESALAHAN PESERTA DIDIK DALAM MENGERJAKAN SOAL SPLDV BERDASARKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS

Reni Septiana, Sugeng Sutiarso

Abstract


Kemampuan berpikir kritis merupakan salah satu kemampuan yang sangat penting dimiliki dalam kehidupan sehari-hari, kenyataan yang terjadi dalam kegiatan belajar mengajar berlangsung ditemukan bahwa kemampuan berpikir kritis peserta didik lemah karena mereka belum memiliki kemampuan tersebut. Solusi yang ditawarkan dari permasalahan ini adalah pemahaman mengenai kemampuan berpikir kritis yang harus dimiliki oleh peserta didik dalam materi yang sedang dipelajari, khususnya dalam materi persamaan linier Dua Variabel. Penelitian dilaksanakan di SMP Assahil lampung Timur pada Tahun Pelajaran 2022/2023 semester genap. Teknik pengumpulan data menggunakan soal uraian dan wawancara. Teknik analisis data menggunakan deskriptif serta penarikan kesimpulan. Hasil penelitian berdasarkan yang telah didapatkan oleh peneliti yaitu dari segi aspek penerapan yang telah dilakukan oleh peserta didik dalam kesalahan mengerjakan soal persamaan linier Dua Variabel.


Keywords


Kemampuan berpikir kritis, Sistem Persamaan Linier Dua Variabel, HOTS

Full Text:

PDF

References


Aini, N. R., Syafril, S., Netriwati, N., Pahrudin, A., Rahayu, T., & Puspasari, V. (2019). Problem-Based Learning for Critical Thinking Skills in Mathematics. Journal of Physics: Conference Series, 1155(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1155/1/012026

Amanda, N., Nusantara, T., Malang Jalan Semarang No, N., Timur, J., & Penulis, K. (2020). Analisis Berpikir Kritis Siswa terhadap Pemecahan Masalah Matematika di MTs Surya Buana Malang. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Sains, 8(2), 89–92. http://journal.uny.ac.id/index.php/jpms

Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metode Penelitian Kualitatif. Jejak.

Anggraeni, C. D., Junus, M., & Damayanti, P. (2023). Analisis Soal Latihan pada Buku Soal Fisika Kelas XI Berdasarkan Taksonomi Bloom Revisi Dilihat dari Prespektif Higher Order Thinking Skill Pada Pokok Bahasan Fluida. 4(1), 40–51.

Budiyani, A., Marlina, R., & Lestari, K. E. (2021). Analisis Motivasi Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika. Maju : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 8(2), 310–319.

Cahyono, B., & Adilah, N. (2016). Analisis Soal dalam Buku Siswa Matematika Kurikulum 2013 Kelas VIII Semester I Berdasarkan Dimensi Kognitif dari TIMSS. Jurnal Review Pembelajaran Matematika, 1(1), 86–98. https://doi.org/10.15642/jrpm.2016.1.1.86-98

Faturohman, I., Iswara, E., & Gozali, S. M. (2022). Self-Confidence Matematika Siswa dalam Penerapan Pembelajaran Online. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 11(1), 85–94. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v11i1.1048

Firdaus, E.F., Amalia, S.R., Zumeira, A. F. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Berdasarkan Tahapan Kastolan dalam Menyelesaikan Soal Matematika. Dialektika P. Matematika, 8(1), 542–558.

Hanipa, A., Triyana, V., & Sari, A. (2018). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Sistem Persamaan Linear Dua Variabel Pada Siswa Kelas VIII MTs Di Kabupaten Bandung Barat. Journal On Education, 01(02), 15–22.

Hidayat, F., Akbar, P., Bernard, M., Siliwangi, I., Terusan, J. L., Sudirman, J., Tengah, C., Cimahi, K., & Barat, J. (2019). Analisis Kemampuan Berfikir Kritis Matematik Serta Kemandiriaan Belajar Siswa Smp Terhadap Materi Spldv. Journal on Education, 1(2), 515–523. https://jonedu.org/index.php/joe/article/view/106

Ismail, S. N., Muhammad, S., Omar, M. N., & Shanmugam, S. K. S. (2022). the Practice of Critical Thinking Skills in Teaching Mathematics: Teachers’ Perception and Readiness. Malaysian Journal of Learning and Instruction, 19(1), 1–30. https://doi.org/10.32890/mjli2022.19.1

Ismunandar, R. S., & Adistana, G. A. Y. P. (2020). Studi Terhadap Media Pembelajaran 3D Sketchup Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Kajian Pendidikan Teknik Bangunan, 6(2), 1–6.

Kurniawati, D., & Ekayanti, A. (2020). Pentingnya Berpikir Kritis Dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Dan Pengembangan Pembelajaran, 3(2), 112.

Noor, F., & Ranti, M. G. (2019). Hubungan antara kemampuan berpikir kritis dengan kemampuan komunikasi matematis siswa SMP pada pembelajaran matematika. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 75–82. https://doi.org/10.33654/math.v5i1.470

Prastika, Y. D. (2021). Hubungan Minat Belajar Dan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Matematika Di Smk Yadika Bandar Lampung. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik, 2(1), 26–32. https://doi.org/10.33365/ji-mr.v2i1.772

Puspita, V., & Dewi, I. P. (2021). Efektifitas E-LKPD berbasis Pendekatan Investigasi terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 86–96. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i1.456

Putri, C. D., Pursitasari*, I. D., & Rubini, B. (2020). Problem Based Learning Terintegrasi STEM Di Era Pandemi Covid-19 Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal IPA & Pembelajaran IPA, 4(2), 193–204. https://doi.org/10.24815/jipi.v4i2.17859

Ramdhan, M. (2021). Metode Penelitian. Cipta Media Nusantara.

Rini, A. F., & Budijastuti, W. (2022). Pengembangan Instrumen Soal HOTS untuk Mengukur Keterampilan Pemeahan Masalah pada Materi Sistem Gerak Manusia. 11(1), 127–137.

Sanders, S. (2016). Critical and Creative Thinkers in Mathematics Classrooms. Journal of Student Engagement: Education Matters, 6(1), 19.

Saputra, H. (2020). Kemampuan Berfikir Kritis Matematis. Perpustakaan IAI Agus Salim Metro Lampung, 2(April), 1–7.

Silvia Tri Anggraeni, Sri Mulyaningsih, A. E. (2022). Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Curere, 6(1), 45. https://doi.org/10.36764/jc.v6i1.723

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Kualitatif. Alfabeta.

Syadiah, S., Yulianti, Y., & Zanthy, L. S. (2020). Analisis Kesalahan Siswa Smp Kelas Viii Dalam Menyelesaikan Soal Segitiga Dan Segi Empat. Teorema: Teori Dan Riset Matematika, 5(2), 263. https://doi.org/10.25157/teorema.v5i2.3070

Syafitri, E., Armanto, D., & Rahmadani, E. (2021). Aksiologi Kemampuan Berpikir Kritis. Journal of Science and Social Research, 4307(3), 320–325. http://jurnal.goretanpena.com/index.php/JSSR

Wati, R., & Ningtyas, Y. D. W. K. (2020). Analisis Kesalahan Koneksi Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Kontekstual ditinjau dari Kemampuan Matematis Siswa. 5, 44–52.




DOI: https://doi.org/10.26877/jipmat.v8i2.15712

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




JIPMat (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika) Indexed by:

                  


Creative Commons License

JIPMat (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.